Suatu Hari Saya teringat akan PEMBUKAAN homili Sri Paus Fransiskus(12/09/20),mengatakan:
'Engkau mungkin memiliki kekurangan, merasa gelisah dan kadangkala hidup tak tenteram, namun jangan lupa hidupmu adalah sebuah proyek terbesar di dunia ini'....
Untuk membenahi alam semesta ini dari kehancuran,kiranya kita harus kembali ke akar permasalahan yaitu Proyek Terbesar di Dunia ini, yaitu hidup harnoni Tubuh,Jiwa,dan Roh yg sering lupa dibenahi oleh manusia yg tinggal di alam semesta ini.
Saya melihat justru kehidupan trinitas ini tidak harmoni lagi dlm diri banyak orang hidup di dunia ini, sehingga kehidupan manusia di dunia terganggu,bahkan justru membahayan dirinya sendiri dan orang lain sekelilinnya.
Salam JMG