Latest News

Wednesday, February 27, 2013

Terima Kasih Paus Emeritus Benediktus XVI!



Disini Katolisitas Indonesia akan mengarsipkan beberapa buah video terakhir yang telah dipersembahkan oleh Paus Emeritus Benediktus XVI kepada seluruh umat beriman misalnya dalam bentuk Audiensi, doa Angelus, Misa Kudus. 


Memang perlu disadari bahwa usia Beliau sudah sangat lanjut, dan kita harus tahu bahwa memegang tugas sebagai seorang Paus bukanlah sebuah tugas yang bisa dianggap enteng, Beliau bukan hanya menggembalakan umat Kristus yang Katolik namun juga harus memimpin negara Vatikan sebaik mungkin. 


Terkadang kita harus bersedih mengapa seorang Paus yang amat brilian ini bisa mengundurkan diri, namun kita juga harus bangga! Karena kita umat Katolik dan seluruh dunia adalah saksi nyata pengunduran diri seorang Paus dalam rentang waktu hampir 600 tahun.